Kamis, 23 Desember 2010

Konfigurasi DNS SERVER


BIND telah tersedia pada CD instalasi linux openSUSE 11.1. Untuk menginstalnya, login sebagai root , memasukkan CD installasi dan pada konsole memasukkan perintah berikut :
# zypper install bind

Konfigurasi
1. Setelah proses installasi BIND selesai, maka waktunya mengkonfigurasi BIND untuk DNS. Edit file yang bernama named.conf pada direktori /etc. Buka file berikut :
# vi /etc/named.conf
2. Pindah ke baris 124 dari file named.conf. Menambahkan script berikut untuk membuat zona forward dan zona reverse :
Skrip dari gambar diatas menunjukkan bahwa server ini menggunakan nama domain gery.edu dengan tipe zona master. Zona ini juga mempunyai file konfigurasi pada direktori /master/ dengan nama gery.zone.
Perli diketahui, penulisan tiga oktet pertama dari alamat IP server harus ditulis terbalik tanpa oktet terakhir dari alamat IP tersebut. Zona ini juga mempunyai file konfigurasi pada direktori /master/ dengan nama 192.168.8.zone.
3. Terakhir, menambahkan tanda # pada include “/etc/…..” dan menambahkan script untuk keperluan DNS forwarding (baris ke-33) sekaligus menghilangkan #.

4. Simpan konfigurasi (‘esc’ 2x :wq).
5. Masuk pada direktori /named/, dengan perintah :
# cd /var/lib/named
6. Mengcopy file named, dengan perintah :
# cp localhost.zone master/gery.zone
# cp 127.0.0.zone master/192.168.8.zone
7. Masuk direktori /master/, dengan perintah ;
# cd master/
8. Edit file forward, dengan perintah :
# vi gery.zone
Edit script;

Simpan konfigurasi (‘esc’ 2x :wq)
9. Edit file reverse, dengan perintah :
# vi 192.168.8.zone
Edit script;

Simpan konfigurasi (‘esc’ 2x :wq)

Uji Coba
Pada bagian ini, akan dijelaskan beberapa tes mendasar untuk memastikan bahwa BIND bisa menjawab request-request DNS dengan baik dan benar :
1. Melakukan pengeditan pada file resolv.conf pada direktori /etc:
# vi /etc/resolv.conf
Menambahkan alamat IP server dan simpan konfigurasi (‘esc’ 2x :wq).
2. Restart service named dengan perintah :
# rcnamed restart
Shutting down name server BIND [OK]
Starting name server BIND [OK]
3. Restart network dengan perintah :
# rcnetwork restart
4. Memasukkan perintah nslookup untuk memastikan bahwa server DNS dapat menjawab request DNS dengan baik :
# nslookup

5. Mencoba ping ke www.gery.edu
6. Uji Coba Client


related post:

0 komentar:

Posting Komentar

Tips and Trik